arakter utama dalam komik ini adalah seorang laki-laki yang tiba-tiba menemukan dunianya diserang oleh para zombie. Kemudian ia bertemu dengan seorang gadis bernama Patrice. Berdua mereka mencoba untuk mengetahui apa yang sedang terjadi, namun sebelumnya mereka harus meminta tolong kepada paman Patrice yang tak lain adalah (drum roll) Crazy Dave!
Saat Imp Monk menghilang, para zombi menuduh Bonk Choy dan kawan-kawan menculiknya untuk membalas dendam. Mereka pun menyerang rumah sakit tumbuhan untuk mencari Imp Monk. Sementara itu, Fire Gourd yang tubuhnya mengecil datang ke rumah sakit tumbuhan agar tubuhnya bisa kembali normal. Dave kemudian memindai tubuhnya dengan CT Scan dan MRI. Wah, apa itu? Lali, bagaimana bisa Dr. Zomboss mengklo…
Mengapa terdapat empat musim di Bumi? Bagaimana gunung berapi bisa terbentuk? Berapakah panjang Tembok Besar Tiongkok? Mau tahu lebih lanjut? Yuk, ikuti petualangan para Plant dan Zombie dalam mencari tahu berbagai fenomena geografis yang mengagumkan di Bumi.
Buku Educomics Plants Vs Zombies yang bertema "Otak" ini dapat menjadi pilihan Anda sebagai bahan mengedukasi anak. Di dalamnya terdapat ilustrasi dan nama tokoh-tokoh Plant dan Zombie dengan setiap halamannya yang Full Color. Berisi 154 daftar isi, buku ini juga memuat ensikolpedia sains yang dapat mengajak anak untuk belajar sambil bermain. terdapat juga informasi wawasan seperti tentang kena…
Mau tahu lebih lanjut? Yuk, ikuti petualangan para Plants vs Zombie dalam mencari tahu mengenai makhluk prasejarah yang lebih dulu dan pernah berjalan di Bumi. Kalian akan menemukan berbagai fakta menarik mengenai makhluk prasejarah, seperti prokariota, ganggang, dinosaurus, mammoth, dan masih banyak lagi. Komik Plants Vs Zombie berisikan kumpulan cerita lucu yang berkaitan dengan pengetahuan s…