Hewan-hewan di hutan takut pada Tigo karena wajahnya seram. Mereka semakin ketakutan ketika melihat Tigo mengambil sarang burung berisi telur-telur. “Aduh! Jangan-jangan, telur-telur itu akan dimakan!” Apa yang Tigo lakukan?
Kunil Kuda Nil sangat malas belajar sehingga nilai pelajarannya selalu buruk. Tentu saja Ibu Kunil sangat sedih. Namun, sebenarnya Kunil anak baik. Ia tak ingin ibuya sedih karenanya. Oleh karena itu, Kunil setuju saat ibunya mengajaknya ke rumah Profesor Balu. Kata ibunya, Profesor Balu bisa membantu Kunil menjadi anak rajin. Rupanya benar sekali. Sepulang dari rumah Profesor Balu, Kunil mempu…
Hutan belantara semakin menciut dan jumlah panda di alam liar semakin berkurang. Ayo, kita ikut Panda Kecil; ikut induknya yang mengajari untuk bisa bertahan hidup, juga yang menunjukkan hutan bambu yang cantik dan menakjubkan. Pemandangan alam yang mengagumkan dan suasana yang menyenangkan membuat Panda Kecil lebih berbahagia, lebih daripada yang pernah dia rasakan.
PM level 12