Setiap bangsa atau suku bangsa memiliki kebudayaannya sendiri-sendiri yang berbeda dengan lainnya. Demikian pula suku Jawa yang memiliki kebudayaan khas dalam sistem maupun metode budayanya. Adanya penggunaan simbol-simbol atau lambang-lambang dalam menitipkan pesan atau nasihat nasihat bagi bangsanya. Simbol- Jg silmbol itu bertebaran dari sejarah hingga keseharian orang Jawa saat ini.…
Cerita ini merupakan cerita rakyat dari Jawa Timur. Mengisahkan mengenai seorang gadis yang harus berhadapan dengan raksasa jahat. Disajikan secara dua bahasa, buku ini akan menarik perhatian anak-anak.'