Text
Toko jajanan ajaib zenitendo 2
Di toko jajanan ajaib Zenintendo semua keinginan pembelinya bisa terwujud. Hanya saja, semua pertanyaan Beniko, pemilik toko, harus selalu dituruti. Jika tidak, nasib buruk akan jadi akibatnya...
Jajanan dalam buku ini, di antaranya: Roti Gulung Pencuri, Kartu Balas Dendam, dan Tas Dokter Permen Soda.
No other version available