Image of Putri Sirkus dan Lelaki Penjual Dongeng

Printed Book

Putri Sirkus dan Lelaki Penjual Dongeng



Sejak kecil, Petter lebih suka menyendiri di dalam dunia yang dia ciptakan. Dia terobsesi dengan cerita-cerita, terutama dengan Panina Manina, sang Putri Sirkus yang dikarangnya sendiri. Hingga dewasa pun, imajinasinya terus merajalela. Tak heran dia dijuluki Petter "si Laba-Laba".

Tetapi, Petter membenci ketenaran dan tak mau memublikasikan tulisannya. Dia memilih menciptakan Writers' Aid, sebuah program yang didesain untuk menyediakan cerita-cerita bagi pengarang-pengarang internasional yang mengalami kebuntuan ide.

Meskipun programnya ini pada awalnya sangat sukses, Petter akhirnya terjebak dalam jaring yang ditenunnya sendiri. Skandal memalukan dalam dunia sastra internasional perlahan-lahan terkuak dan nyawa Petter terancam oleh pengarang-pengarang besar yang ingin menyelamatkan nama baik mereka. Tak disangka, kehancuran Petter ternyata bersumber dari perbuatannya masa lalu.

Novel ini akan mempertemukan Anda dengan Petter "si Laba-Laba", tokoh ciptaan Gaarder yang paling membuat penasaran setelah Sophie dari Dunia Sophie.


Availability

25119B152 GAASekolah Cikal Cilandak (Reading Log Section)Available - Available
160027BM813 GAA PSekolah Cikal SetuAvailable - Available

Detail Information

Series Title
-
Call Number
152 GAA
Publisher Mizan : Bandung.,
Collation
259p.
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
9789794338872
Classification
152
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To Previous