Dengan keterusterangan saya merasa bahagia. Akan tetapi, dalam dunia saya sebagai pengarang, saya juga menolak fitnah, anarki, dan kesewenangwenangan. Meskipun pada waktu menulis saya tidak pernah membayangkan adanya pembaca, saya tidak berhak meneror pembaca dengan kepalsuan.---Budi Darma
Menyelami dunia sastra tidak serumit yang dibayangkan.Berkecimpung dalam dunia sastra sama dengan mengembangkan kreativitas penciptaan pada seseorang, entah menulis puisi, drama, novel, atau cerpen. Sebaliknya, ruang lingkup studi sastra adalah ilmu dengan sastra sebagai objeknya yang meliputi teori sastra, kritik sastra, dan sejarah sastra. Oleh karena itu, karya sastra dan studi sastra berkai…
Sutomo atau Bung Tomo ialah tokoh "pemberontak" termasyhur. Pidato-pidatonya--yang dibuka dan ditutup dengan lagu Tiger Shark karya Peter Hodgkinson asal Inggris--selalu meneriakkan "Allahu Akbar". Sosoknya terekam kuat dalam potret diri yang mengacungkan telunjuk dengan tatapan mata tajam. Lewat Radio Pemberontakan, suara Bung Tomo berapi-api membakar semangat pejuang Republik Indonesia ter…
Penulis-penulis Terpilih: Adek Alwi Agus Noor Bre Redana Gde Aryantha Soethama Harris Effendi Thahar Joni Ariadinata Jujur Prananto Palti R. Tamba Ratna Indraswari Ibrahim Satyagraha Hoerip Seno Gumira Ajidarma Yanusa Nugroho Kewajiban mempertimbangkan selera orang banyak, seperti kita lihat dalam kumpulan cerpen ini, memang memperbesar kecenderungan untuk bertutur secara reali…
Penulis-penulis Terpilih: Seno Gumira Ajidarma Bre Redana Radhar Panca Dahana Hamsad Rangkuti Julius Siyaranamual Beni Setia Putu Wijaya Satyagraha Hoerip Slamet Nurzaini Ratna Indraswari Ibrahim Bondan Winarno Bakdi Sumanto Gde Aryantha Soethama Harris Effendi Thahar Mereka semua berharap banyak, terlalu banyak, pada ruang cerpen di surat kabar, sebab peran majalah sastra suda…