Seperti sufi, Mala melepaskan segala yang dimilikinya. Ia mengkaji ulang kehidupan dalam pelariannya. Sebagai buruan justru ia bisa memaafkan musuh-musuhnya. Di puncak kepasrahan tujuannya hanya satu, menemukan Nora. Namun, ternyata menerima kenyataan dan berdamai dengan diri sendiri tak semudah itu. Banyak gugatan tersurat yang disampaikan Putu Wijaya terhadap keyakinan-keyakinan yang telah pa…
Kita semua bersinar bagai bintang Hanya sementara tidak terlihat Oleh kekhawatiran yang menutupi bagai debu halus Oleh penyesalan yang gelap bagai langit kelam Oleh keirihatian terhadap matahari yang terang Jangan kehilangan sinar kita karena pandangan orang lain, Hubungan dengan orang lain, Dan penderitaan diri sendiri Sekarang, kita sudah cukup indah Ke depannya, kita akan be…
Prabu Aksara layaknya sinar matahari bagi Amira. Kehidupan SMA-nya bagai hari cerah penuh harapan dengan Pra di sampingnya. Pra adalah sosok hampir sempurna yang mau mendukung mimpi Amira. Menurut Pra, tak ada mimpi yang tidak mungkin digapai. Amira setuju dengan hal itu, apalagi dengan Pra yang selalu di sisinya. “Pra, kamu harus lihat aku pakai toga University of Milan. Kita bakal foto b…
Penulis-penulis Terpilih: Seno Gumira Ajidarma Bre Redana Radhar Panca Dahana Hamsad Rangkuti Julius Siyaranamual Beni Setia Putu Wijaya Satyagraha Hoerip Slamet Nurzaini Ratna Indraswari Ibrahim Bondan Winarno Bakdi Sumanto Gde Aryantha Soethama Harris Effendi Thahar Mereka semua berharap banyak, terlalu banyak, pada ruang cerpen di surat kabar, sebab peran majalah sastra suda…
Penulis-penulis Terpilih: Abrar Yusra Agus Vrisaba Ahmad Tohari B.M. Syamsuddin Edi Haryono Harris Effendi Thahar Hudri Hamdi Jujur Prananto Putu Wijaya Ratna Indraswari Ibrahim Santyarini Umar Kayam Yanusa Nugroho ...dunia yang dimasuki pengarang dikenalnya sampai teras garis kecil, sehingga yang tampil di dalam cerita atau melatarbelakanginya, cukup meyakinkan... (Subagio Sast…
Siapa bilang sains itu sulit dan membingunkan? Sains itu mudah dan menyenangkan, lho? Profesor Zack akan memandu kalian dalam melakukan setiap percobaan. Kalian juga akan bertemu dengan Alfa dan Ergi yang selalu mempunyai segudang pertanyaan untuk Profesor Zack. Selain melakukan serangkaian percobaan, kalian juga akan mendapatkan tambahan wawasan melalui fakta-fakta sains dan dilatih unt…